Skip to main content

Jadi Ibu Tangguh, 10 Artis Ini Jalani Masa Kehamilan Tanpa Ditemani Suami


Perjuangan seorang ibu saat hamil dan melahirkan buah hati gak usah ditanyakan lagi. Peran ayah pun sangat penting untuk memberikan support terbaik. Akan tetapi, para artis di bawah ini melalui kehamilan tanpa ditemani sang suami. Meski demikian mereka cukup tangguh jalani itu semua. Siapa saja? Intip potretnya berikut ini yuk!


Ayu Ting Ting melahirkan anaknya, Bilqis, tanpa ditemani suami. Hal itu karena Ayu bercerai dengan Enji saat hamil muda


Hal serupa terjadi pada Cathy Sharon yang digugat cerai saat ia hamil anak kedua. Tangguh, ia pun kini bahagia bersama anak-anaknya


Sebelum nikah dengan Andhika Pratama, Ussy Sulistyawati menggugat cerai mantan suaminya saat tengah berbadan dua


Sheila Marcia melahirkan sang buah hati tanpa suami. Meski berjuang sendiri, Sheila berhasil jadi ibu yang tangguh


Saat hamil anak kedua, rumah tangga Risty Tagor dan Stuart Collin berakhir di tengah jalan


Sebelum nikah dengan pesebak bola Gunawan Dwi Cahyo, Okie bercerai dengan Pasha Ungu saat dirinya tengah hamil anak ketiga


Nikita Mirzani berjuang melahirkan anak ketiganya tanpa ditemani sang suami. Hal ini karena Niki dan Dipo Latief memilih bercerai


Presenter dan aktris Jessica Iskandar melahirkan di Amerika pada 2014 dan kembali ke Indonesia setelahnya


Rumah tangga Nadya Mustika dan Rizky DA2 tengah mengalami masalah. Nadya diketahui sedang hamil saat ini


Lewat Hotman Paris Show, Garneta Haruni mengaku berpisah dengan Greg Nwokolo saat dirinya hamil 7 bulan

(*)
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar